Sosialisasi Parental Control dan Sosialisasi Program KIM Pallawa
Sabtu, 12 Oktober 2013, pukul 16.30 WIB, bertempat di Rumah Bapak Kadus IV Desa Grecol, KIM Pallawa melaksanakan sosialisasi Parental Control dan sosialisasi program KIM Pallawa pada acara arisan rutin PKK. Parental Control adalah sebuah upaya orang tua yang bukan sekedar mengontrol atau memantau gadget atau aktifitas browsing internet anak, tetapi juga upaya pendampingan, pemberian…
