469 Jama’ah Calon Haji Purbalingga Ikuti Upacara Pelepasan.
PURBALINGGA – 469 orang jama’ah Calon Haji Purbalingga Mengikuti Upacara Pelepasan Jamaah Calon Haji Kabupaten Purbalingga Tahun 1437 H/ 2016 di Pendapa Dipokusumo Rabu pagi (03/08). Dari laporan ketua pelaksana kegiatan, Moh. Nurhadi yang juga Kepala Bagian Kesra Sekretariat Daerah Kabupaten Purbalingga menjelaskan bahwa 469 orang jamaah calon haji terbagi dua kloter yaitu kloter 12 sejumlah…
