PURBALINGGA, INFO – Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Dinarspus) berkolaborasi dengan Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Purbalingga dalam mengimplementasikan aplikasi Srikandi. Kegiatan tersebut diawali dengan aktivasi Tanda Tangan Elektronik...

